Kemenangan ini disambut suka cita manajemen Persipal BU. Persipal BU berhasil lolos 12 besar Liga 2 2023/24. “Kita berjuang ke babak berikutnya agar bisa lolos liga 1. Doakan ya,” kata Jely Rompas, manajer Persipal BU.
Persipal BU mengoleksi 18 poin dari total 11 kali bermain. The Hammer, julukan lain Persipal, menyisakan satu lagi pertandingan melawan Persiba Balikpapan di kandang Persiba. Jika berhasil menambah 3 poin, maka Persipal akan menggeser Persewar Waropen di urutan kedua dengan poin 20(bar)
