Saat ini, delapan atlet petanque Donggala yang tengah menjalani latihan intensif antara lain Albar, S.Pd., Gr, Ichlasul Amal, S.Pd, Fitri Afrilian, S.Pd, Illa Faradila, S.E, Ainun Fadillah, S.Pd., Gr, Andi Rezki Ramadhan, S.Pd., Gr, Nur Aisyah, dan Afdelia Khairunnisa.
“Insya Allah kita bisa menyumbang medali emas Porprov Morowali dan kita berharap dukungan Pemda dan KONI Donggala untuk kebutuhan dan persiapan atlet menghadapi Porprov 2026,” ujar Albar. (bar)
