Brigjen TNI Dody Triwinarto Maju Ketua Umum Pengprov Taekwondo Sulteng

SPORT SULTENG1905 Dilihat

Sebagaimana syarat pencalonan calon ketua umum TI Sulteng mendapat dukungan secara tertulis dari Pengkab/ Pengkot TI Sulteng minimal 30 persen atau empat dukungan suara sah dari 13 kabupaten/ kota.

Diketahui kepengurusan Taekwondo baik di Pusat maupun di daerah tidak terlepas dari TNI. Ketua Umum PB TI saat ini adalah Jenderal TNI aktif Letjen TNI Richard Taruli Horja Tampubolon.

Di Sulteng, Purn TNI Letjend Thamrin Marzuki pernah menjadi Ketua Umum PB TI periode 2000-2011 dan selanjutnya diganti Danrem berikutnya. Setelah itu putus dan baru kali ini seorang Danrem kembali maju dalam pencalonan Ketua Umum TI Sulteng. (bar)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *