Kepengurusan Pertina Sulteng periode ini diisi oleh sejumlah figur berpengalaman di dunia olahraga, termasuk Ninong — petinju wanita pertama Sulteng yang berlaga di pentas nasional, Edison Ardiles, Dr. Gunawan, dan Dr. Humaedi.
Kehadiran Ketum PP Pertina ini diharapkan semakin memperkuat semangat pembinaan dan prestasi tinju amatir di Sulawesi Tengah. (bar)

