Miftah Raih Perak, 6 Karateka Sulteng Lolos PON 2024

Terkait hal itu, Ketua Umum FORKI Sulteng, Yudi M Tangahu mengaku bersyukur atas kelolosan atletnya ke PON Sumut-Aceh 2024.
“Hal ini menjadi bukti keseriusan FORKI Sulteng dalam melakukan pembinaan terhadap para atlet walaupun kami hanya bisa melakukan TC selama sebulan. Mudah-mudahan dalam persiapan selama puslatda PON nanti ada progress yang lebih baik terhadap karateka kita sehingga bisa mengulangi capaian kita di PON sebelumnya,” terang Yudi. CLG
