Ari mengatakan, Liga 4 diikuti oleh klub rayon provinsi yang dulunya adalah peserta liga 3. Sementara peserta liga 3 berasal dari tim promosi dari Liga 4 sebanyak 10 tim dan tim degradasi dari Liga 2.
“lebih jelasnya nanti saya undang teman-teman media ketika sudah ada workshop dari Pusat,” ujar putra dari legenda sepak bola Palu Erwin Sumampouw ini. (bar)

